Text
Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SMP/MTs Kelas VII (Edisi Revisi)
Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Sosial untuk SMP/MTs Kelas VII
ini sebagai wahana inspirasi bagi guru dalam mendesain pembelajaran
dengan mengoptimalkan sumber-sumber belajar yang tersedia baik
di sekolah maupun di lingkungan sekitar. Inovasi kreatif dengan
mempertimbangkan culturally responsive teaching dan teaching at
the right level sebagai pendekatan dalam pembelajaran, menjadi
fondasi utama dalam ketuntasan capaian pembelajaran. Guru dapat
merancang dan memfasilitasi peserta didik dalam melakukan interaksi
sosial di lingkungan terdekat sampai terjauh; dan menumbuhkan sikap,
kesadaran, kepedulian, serta toleransi terhadap keragaman sosial
budaya masyarakat sebagai perwujudan Proil Pelajar Pancasila.
EB00061 | 300 MUH p | My Library | Tersedia - Indonesia |
Tidak tersedia versi lain